Persija Jakarta kalah 2-3 dari Ceres Negros dalam lanjutan pertandingan Grup D Piala AFC. Bermain di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Selasa, 23 April 2019.
Kedua tim masih berbagi skor sama kuat 0-0. Di babak kedua, Persija sempat unggull 2-0.
Ceres mampu menyamakan kedudukan dan membalikkan keadaan menjadi 3-2.
Memiliki target harus menang, Macan Kemayoran langsung menekan tim tamu sejak menit-menit awal.
Peluang pertama Persija terjadi pada menit ketiga. Novri Setiawan gagal menaklukkan kiper Ceres, Roland Muller.
Menit kelima, Ceres melakukan serangan. Namun, kiper Persija, Andritany Ardhiyasa masih mampu menghadang serangan Ceres.
Sandi Sute dijatuhkan oleh Manuel Herrera pada menit 20. Wasit pun langsung menunjuk titik putih.
Bruno Matos yang menjadi algojo gagal menjalankan tugasnya dengan baik. Tendangan Bruno masih bisa ditepis kiper Ceres, Muller.
Di babak kedua, Persija berhasil membobol gawang Ceres Negros pada menit 49. Sundulan Sandi Sute yang berhasil membobol gawang Ceres, setelah menerima umpan Ismed Sofyan.
Persija Jakarya menambah keunggulan pada menit ke-57. Tendangan kaki kiri dari Bruno Matos yang kali ini menambah gol bagi Macan Kemayoran.
Ceres Negros memperkecil kedudukan pada menit 70. Tendangan bebas dari Miguel Tanto berhasil membobol gawang Andritany Ardhiyasa.
Tim tamu berhasi menyamakan kedudukan di menit ke-85 melalui sundulan Maranon.
Saat laga memasuki masa injury time, Ceres membungkam publik SU GBK dengan golnya yang membawa Ceres Negros menang 3-2 atas Persija Jakarta.
Susunan Pemain
Persija Jakarta: Andritany Ardhiyasa; Dany Saputra, Ryuji Utomo, Maman Abdurahman, Ismed Sofyan; Ramdani Lestaluhu, Rohit Chand, Sandy Sute (Fitra Ridwan 88'); Riko Simanjuntak, Bruno Matos, Novri Setiawan (Heri Susanto 77').
Ceres Negros: Roland Muller; Martin Steuble, Alvaro Silva Carlos Murga, Manuel Herrera; Mike Rigoberto, Kevin Ingreso (Miguel Tanton 63'), Jose Porteria (Mahir Karic 63'), David Nazari; Stephan Schrock, Bienvenido Maranon.
Kedua tim masih berbagi skor sama kuat 0-0. Di babak kedua, Persija sempat unggull 2-0.
Ceres mampu menyamakan kedudukan dan membalikkan keadaan menjadi 3-2.
Memiliki target harus menang, Macan Kemayoran langsung menekan tim tamu sejak menit-menit awal.
Peluang pertama Persija terjadi pada menit ketiga. Novri Setiawan gagal menaklukkan kiper Ceres, Roland Muller.
Menit kelima, Ceres melakukan serangan. Namun, kiper Persija, Andritany Ardhiyasa masih mampu menghadang serangan Ceres.
Sandi Sute dijatuhkan oleh Manuel Herrera pada menit 20. Wasit pun langsung menunjuk titik putih.
Bruno Matos yang menjadi algojo gagal menjalankan tugasnya dengan baik. Tendangan Bruno masih bisa ditepis kiper Ceres, Muller.
Di babak kedua, Persija berhasil membobol gawang Ceres Negros pada menit 49. Sundulan Sandi Sute yang berhasil membobol gawang Ceres, setelah menerima umpan Ismed Sofyan.
Persija Jakarya menambah keunggulan pada menit ke-57. Tendangan kaki kiri dari Bruno Matos yang kali ini menambah gol bagi Macan Kemayoran.
Ceres Negros memperkecil kedudukan pada menit 70. Tendangan bebas dari Miguel Tanto berhasil membobol gawang Andritany Ardhiyasa.
Tim tamu berhasi menyamakan kedudukan di menit ke-85 melalui sundulan Maranon.
Saat laga memasuki masa injury time, Ceres membungkam publik SU GBK dengan golnya yang membawa Ceres Negros menang 3-2 atas Persija Jakarta.
Susunan Pemain
Persija Jakarta: Andritany Ardhiyasa; Dany Saputra, Ryuji Utomo, Maman Abdurahman, Ismed Sofyan; Ramdani Lestaluhu, Rohit Chand, Sandy Sute (Fitra Ridwan 88'); Riko Simanjuntak, Bruno Matos, Novri Setiawan (Heri Susanto 77').
Ceres Negros: Roland Muller; Martin Steuble, Alvaro Silva Carlos Murga, Manuel Herrera; Mike Rigoberto, Kevin Ingreso (Miguel Tanton 63'), Jose Porteria (Mahir Karic 63'), David Nazari; Stephan Schrock, Bienvenido Maranon.
Persija vs Ceres 2-3 Video Gol Highlights Piala AFC
49' GOAL! 1-0 @Persija_Jkt— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) April 23, 2019
Sandy Sute attacks the inch perfect free kick delivery and heads home at the near post!#PSJvCER #AFCCup2019 pic.twitter.com/DIgK0Nl0x6
57' GOAL! 2-0 @Persija_Jkt— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) April 23, 2019
Another set piece, another Persija goal! Bruno Matos atones for his penalty miss earlier by doubling the lead!#PSJvCER #AFCCup2019 pic.twitter.com/pippIQwHra
70' GOAL! 1-2 @CeresNegrosFC— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) April 23, 2019
Miguel Tanton floats the free kick into the box and it somehow goes all the way in!
20 minutes to go...GAME ON!#PSJvCER #AFCCup2019 pic.twitter.com/vTNVARRhu4
85' GOAL! 2-2 @CeresNegrosFC— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) April 23, 2019
The comeback is complete! Schrock puts the ball in and Maranon makes no mistake with the header!#PSJvCER #AFCCup2019 pic.twitter.com/YozirK7Ay9
90+2' GOAL! 3-2 @CeresNegrosFC— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) April 23, 2019
Schrock delivers another fine cross into the box and Mike Ott gets ahead of his marker to score what should be the winner!
WOW WOW WOW!#PSJvCER #AFCCup2019 pic.twitter.com/IQbwDYXtX6
FULL TIME— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) April 23, 2019
WHAT A GAME! @ceresnegrosfc produced an amazing comeback to stun @Persija_Jkt and maintain their 100% record in Group G! #PSJvCER #AFCCup2019 pic.twitter.com/Rqh8NvX6q9