Gol pembuka The Citizens dicetak Raheem Sterling di masa injury time babak pertama. Gol kedua tuan rumah lahir dari penalti Kevin De Bruyne, usai David Luiz melanggar Riyad Mahrez. David Luiz sendiri dikartu merah.
Satu gol lagi dilesakkan Phil Foden di menit ke-90. Skor akhir Manchester City vs Arsenal 3-0.
Dengan kemenangan Man City kini mengumpulkan 60 poin dari 29 laga, dan masih di posisi dua klasemen Liga Inggris di bawah Liverpool. Arsenal tertahan di peringkat 9 dengan 40 poin.
Manchester City vs Arsenal 3–0 Highlights
Disclaimer: This video is provided and hosted on a 3rd party server. Source: Clipsrom. BolaGP Sport helps you discover publicly available material and as a search engine does not host or upload this material and is not responsible of it.
Susunan Pemain
Manchester City: Ederson, Walker, Garcia, Laporte (Fernandinho 70'), Mendy, Silva (Bernardo 65'), Guendogan, De Bruyne (Rodri 70'), Mahrez Foden 65'), Sterling, Jesus (Aguero 80')
Arsenal: Leno, Tierney, Mari (David Luiz 24'), Mustafi, Bellerin, Guendouzi (Maitland-Niles 67'), Xhaka (Ceballos 8'), Aubameyang, Willock (Nelson 67'), Saka, Nketiah (Lacazette 67')
Man City restart the season with a resounding W #MCIARS pic.twitter.com/qK5YT8pVZd— Premier League (@premierleague) June 17, 2020